Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget HTML #1

evolusi wanita cantik dalam kanvas

evolusi cantik dalam kanvas
kecantikan adalah suatu hal yang subjektif. kriteria kecantikan dari masa ke masa pun selalu berubah. kriteria kecantikan ini bisa diwakili dari lukisan lukisan di zaman nya. Berikut adalah kriteria wanita cantik dari masa ke masa berdasarkan lukisan.
- di zaman mesir kuno sekitar 3.500 tahun yang lalu, wanita cantik digambarkan bertubuh langsing, dan tidak berambut sedikitpun termasuk kepala mereka. hal ini dapat di terjemahkan dari lukisan anch-es-amun di permukaan peti gading.
- Pada abad 1 wanita cantik adalah seperti yang digambarkan dalam lukisan karya vitruvus polio yakni wanita cantik haruslah simetri sesuai kaidah matematika.
- zaman gothik ( abad 12-15) diwakili lukisan les tres riches heures du duc de berry dari tahun
1400-an. sosok wanita cantik digambarkan berperut buncit seperti orang hamil.
- zaman renaisance (abad 15) wanita cantik digambarkan dalam lukisan birth of venus karya sandro boticeli. wanita cantik digambarkan proporsional dan sensual.
- zaman barok ( abad 17) wanita cantik digambarkan besar, agak gemuk dan menggairahkan seperti terlukis dalam lukisan wife of king kandaules.
- perubahan ekstrem kembali terjadi di akhir masa barok yakni rococo. kaum wanita tampil anggun dan kecil dengan pinggang sangat ramping seperti dalam lukisan ball at moulin rouge karya touluse-lautrec (1864)
- sosok ideal terakhir diwakili karya modigliani berjudul reclining female, yang mungkin oleh masyarakat sekarang dianggap cantik dan ideal